Penumpang KAI di Stasiun Cepu, Beralih ke Bus Trans Jakarta dan Bandung

BLORA, portalbloracom – Akibat jalur kereta api ke arah barat terhenti, banyak penumpang beralih ke bus Trans Jakarta dan Bandung. Sehingga omset penjualan tiket bus antar kota antar provinsi di Terminal Cepu mengalami peningkatan hingga 50% sejak Jumat lalu. Terminal Bus Tipe A di Kecamatan Cepu, Kabupaten Blora, terlihat ramai dipenuhi penumpang yang akan berangkat […]

Continue Reading

Dampak Banjir di Kabupaten Grobogan, 300 Tiket Kereta dari Stasiun Cepu Dibatalkan

BLORA, portalbloracom– Akibat banjir yang melanda Kabupaten Grobogan, jalur kereta api terpaksa ditutup, sekitar 300 tiket penumpang dari Stasiun Cepu dibatalkan. Rute tersebut tidak dapat dilalui karena luapan air yang menggenangi jalur kereta. Manager Humas KAI Daop 4 Semarang, Franoto Wibowo, menyebutkan bahwa pembatalan tiket terjadi sejak banjir pertama kali melanda pada 21 Januari lalu […]

Continue Reading

Tiga Hari Masa Long Weekend, KAI Daop 4 Semarang Berangkatkan 61 Ribu Penumpang

BLORA, portalbloracom – PT Kereta Api Indonesia (Persero) Daerah Operasi (DAOP) 4 Semarang mencatat sebanyak 61.164 penumpang atau rata-rata 20.388 penumpang per hari yang telah diberangkatkan dari stasiun di wilayah Daop 4 Semarang ke berbagai tujuan selama tiga hari masa long weekend libur Isra Mi’Raj dan Tahun Baru Imlek yang dimulai pada Sabtu, 25 Januari […]

Continue Reading

Kebakaran Hebat di Kios Pasar Induk Cepu, Blora. Diduga akibat Arus Pendek

BLORA, portalbloracom– Kebakaran hebat terjadi di Kios Pasar Induk Cepu pada Minggu pagi, 26 Januari 2025 mengakibatkan puluhan kios terbakar. Sebanyak 48 kios dilaporkan ludes dilalap api, dengan kerugian diperkirakan mencapai jutaan rupiah. Kebakaran terjadi sekitar pukul 05.00 WIB, diduga akibat konsleting listrik di salah satu kios sepatu. Meskipun tidak ada korban jiwa dalam peristiwa […]

Continue Reading

Perajin Akar Kayu Jati di Blora Merambah Hingga Luar Negeri

  Karyawan sedang membersihkan Kerajinan dari akar kayu. Foto dok. BLORA, portalblora.com – Perajin akar kayu jati di Desa Tempellemahbang, Kecamatan Jepon, Kabupaten Blora, Jawa Tengah ini selain mendapat pesanan dari luar kota, juga merambah ke luar negeri. Kabupaten Blora sendiri, merupakan salah satu Kabupaten penghasil kayu jati terbaik, lantaran separuh wilayahnya adalah hutan jati. […]

Continue Reading