Polres Blora Sosialisasikan 3 M, dan Bagikan Ratusan Paket Sembako

Wakapolres secara simbolis bagikan paket sembako  BLORA, 28/8 (PORTALBLORA) – Berbagai upaya dilakukan Polres Blora untuk mensosialisasikan 3 M. Mpencuci Tangan, memakai Masker dan Menjaga jarak.P Tak terkecuali di asrama pelajar asal Papua yang sehari harinya tinggal di Asrama Putri Pancasila di Komplek SMK Katholik Wijaya Kusuma Jalan A.Yani Blora. Selain sosialisasi 3 M petugas […]

Continue Reading

Polres Blora Pantau Tempat Wisata

BLORA, 16/8 (JATENGTIGA) – Polres Blora Polda Jawa Tengah Minggu (16/08), melakukan patroli dan pengamanan tempat tempat wisata di kabupaten Blora, Jawa Tengah. Kapolres Blora AKBP Ferry Irawan, SIK mengungkapkan bahwa patroli dan pengamanan intensif dilakukan ditempat wisata, selain untuk antisipasi tindak kriminal juga untuk memastikan penerapan protokol kesehatan di kawasan wisata untuk mencegah penyebaran […]

Continue Reading

Toko Mebel Terbesar di Rembang Kota Terbakar, Damkar Semen Gresik ikut Memadamkan

Mobil damkar PT Semen Gresik   ikut memadamkan kebakaran yang melanda Toko Tunggal Jaya, Rembang REMBANG, 5/8 (PORTALBLORA) – Dua unit toko mebel terbesar di Rembang kota terbakar Rabu (5/8) siang. Damkar PT semen Gresik bergerak cepat ikut memadamkan api yang berkobar. Satu armada truk damkar dan satu truk tangki penyuplai air PT Semen Gresik mempercepat […]

Continue Reading

Di Tengah Pandemi Covid-19, Atlet Tarung Drajat Blora Tetap Semangat Berlatih

BLORA, 2/7 (PORTALBLORA) – Walau tergolong baru di Blora, cabang olahrga Tarung Derajat (Kodrat) tak kendor untuk berlatih fisik. Ditengah Pandemi Covid – 19 di era new normal ini, mereka tak henti- hentinya berlatih fisik untuk meningkatkan stamina dan strategi bertarung. “Kita memang baru resmi terbentuk 3 Maret lau, dan gabung di KONI Blora. Walau […]

Continue Reading